Komsos Humanis Babinsa Leces, Wujud Kepedulian TNI terhadap Pertanian dan Keamanan Warga

- Penulis

Minggu, 19 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garudaxpose.com // Probolinggo,Anggota Koramil 0820-03/Leces Serka Rokip kembali hadir di tengah-tengah warga binaan dalam rangka melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di Dusun Krajan, Desa Tigasan Wetan, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo, Minggu (19/10).

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi yang berhasil dihimpun menyebutkan, bahwa dalam gelaran komunikasi sosial (Komsos) tersebut, selain melakukan pendampingan penyuluhan pertanian juga mengingatkan untuk meningkatkan kewaspadaan dalam hal menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

Serka Rokip mengatakan bahwa keamanan yang terjaga dengan baik akan berdampak langsung pada kenyamanan dan ketentraman warga. Kita harus menjaga keamanan secara bersama-sama, agar kondisi lingkungan tetap kondusif sehingga masyarakat juga bisa beraktivitas dengan tenang.

Dalam kegiatan Komsos terpantau berjalan aman dan lancar, tidak ditemukan gangguan atau hal menonjol yang berpotensi mengganggu ketertiban wilayah. “Komsos langkah ini menjadi bagian dari komitmen TNI dalam mendukung ketahanan wilayah melalui pendekatan humanis dan kolaboratif bersama masyarakat,”kata Serka Rokip.

Lebih lanjut Serka Rokip mengungkapkan, program komunikasi sosial yang dilakukan pihaknya juga bertujuan untuk memupuk tali silaturrahmi dengan warga binaan. Kami mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungan serta berbagi informasi dan solusi terhadap berbagai masalah yang dihadapi.“Dengan adanya komunikasi yang baik, maka kita bisa menciptakan suasana yang aman dan nyaman bagi semua,”tuturnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak
Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan
Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan
Bupati Lumajang Support Penguatan Bank Daerah untuk Percepat Kemandirian Fiskal Lumajang
Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:12 WIB

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:41 WIB

Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:10 WIB

Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:06 WIB

Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:05 WIB

Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan

Berita Terbaru