Ratusan Anak Sumringah Mengikuti Khitan Massal Gratis Gelaran Polresta Sidoarjo

- Penulis

Rabu, 15 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garudaxpose.com | Sidoarjo – Sebagai wujud kepedulian Polri untuk masyarakat, Polresta Sidoarjo menggelar khitan massal gratis pada Rabu (15/10/2025) bertempat di Gedung Serbaguna Mako Polresta Sidoarjo.

Sebanyak 115 anak tampak semangat dan Sunringah untuk di khitan oleh tim Dokkes Polresta Sidoarjo dan stake holder terkait. Mereka juga memperoleh bingkisan dari Polresta Sidoarjo yang bekerjasama dengan Siantar Top.

Salah satu orang tua dari peserta khitan, Handini, mengaku senang dan mengapresiasi adanya kegiatan yang diadakan pihak Kepolisian. Suasana khitan pun berlangsung penuh keceriaan sehingga putranya sangat senang di khitan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adanya kegiatan bakti kesehatan khitan massal gratis ini, menurut Kapolresta Sidoarjo Komisaris Besar Polisi Christian Tobing sebagai wujud komitmen pihaknya untuk semakin dekat dengan masyarakat.

“Kami berharap melalui kegiatan sosial dan peduli kesehatan masyarakat dapat semakin mendekatkan Polri untuk masyarakat, sehingga dapat terwujudnya kamtibmas yang aman dan kondusif,” ujarnya. (Septyan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas
Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah
Suasana Haru! Dandim 0510/Tigaraksa Serahkan Kunci Bedah Rumah di Kp. Ranca Sadang
Danramil 11/Pasar Kemis Pimpin Evakuasi Korban Banjir di Gelam Jaya
Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces
Aiptu Endang Bersama Sertu Supriyadi Laporkan Situasi Banjir di Desa Cikande
Masjid Makmur, Lingkungan Sejahtera: Polres Brebes Wujudkan Spirit Isra Mi’raj dengan Seni dan Ibadah”
Kenal Pamit Kapolsek Pasar Kemis, dari AKP Syamsul Bahri Kepada AKP Humaedi

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:06 WIB

Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:28 WIB

Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:17 WIB

Suasana Haru! Dandim 0510/Tigaraksa Serahkan Kunci Bedah Rumah di Kp. Ranca Sadang

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:13 WIB

Danramil 11/Pasar Kemis Pimpin Evakuasi Korban Banjir di Gelam Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 05:49 WIB

Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces

Berita Terbaru