Warga Soroti Proyek Tandon di Balaraja yang Diduga Dikerjakan Tanpa Keterbukaan

- Penulis

Selasa, 18 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GarudaXpose.com | Kabupaten Tangerang – Proyek pembangunan tandon air di Perum Permata Balaraja, Kecamatan Balaraja, telah berjalan lebih dari satu minggu. Namun hingga kini, papan informasi proyek belum juga terpasang. Selasa (18/11/25).

Warga setempat menilai proyek tersebut tidak transparan. Mereka mempertanyakan tidak adanya papan informasi dan menduga adanya permainan dari pihak pemborong.

> “Tidak ada papan proyek, jadi kami tidak tahu anggarannya berapa, siapa pelaksananya, dan untuk keperluan apa. Ini sangat tidak transparan,” ujar salah seorang warga yang enggan disebutkan namanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Hasil penelusuran awak media di lokasi menunjukkan tidak adanya aktivitas pengerjaan pada proyek tersebut. Hanya terlihat satu unit alat berat jenis ekskavator yang terparkir dan tidak beroperasi.

Saat dikonfirmasi, sopir alat berat mengatakan bahwa pekerjaan masih terhenti.

> “Belum ada perintah dari pimpinan karena alat berat rusak setelah terendam banjir kemarin,” ucapnya.

 

Upaya konfirmasi juga dilakukan kepada Kepala Desa Saga, Sarnata, namun yang bersangkutan tidak berada di kantor desa. Camat Balaraja pun belum merespons saat dihubungi terkait proyek tandon yang berlokasi di Permata Balaraja tersebut. Hal serupa terjadi pada pihak pemborong proyek yang belum memberikan keterangan.

 

 

(Spi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gubernur Banten dan Walikota Tangerang Tinjau Banjir Diwilayah Kecamatan Periuk, Warga Diminta Waspada
Aban SH Tunjukkan Kepedulian Pemuda Pancasila Kabupaten Tangerang Terhadap Warga Terdampak Banjir
Raja Lubis: Jangan Salahkan Publik bila Ada Oknum yang Memelihara Mafia Obat di Tangsel
Temu Karya Karang Taruna Kecamatan Jayanti Tahun 2026 Digelar
Kades Talagasari Apresiasi Kinerja Kompol Johan Armando: “Cepat Ungkap Kasus, Wilayah Kami Jadi Kondusif
Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak
Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:05 WIB

Gubernur Banten dan Walikota Tangerang Tinjau Banjir Diwilayah Kecamatan Periuk, Warga Diminta Waspada

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:46 WIB

Aban SH Tunjukkan Kepedulian Pemuda Pancasila Kabupaten Tangerang Terhadap Warga Terdampak Banjir

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:50 WIB

Temu Karya Karang Taruna Kecamatan Jayanti Tahun 2026 Digelar

Sabtu, 24 Januari 2026 - 02:59 WIB

Kades Talagasari Apresiasi Kinerja Kompol Johan Armando: “Cepat Ungkap Kasus, Wilayah Kami Jadi Kondusif

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:12 WIB

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak

Berita Terbaru