Pastikan Situasi Tetap Aman, Kodim 0506/Tgr Patroli Gandeng Komduk

- Penulis

Selasa, 21 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GarudaXpose.com | Kota Tangerang – Upaya menjaga situasi keamanan wilayah terus diperkuat Kodim 0506/Tgr patroli malam menggandeng Komduk (Komponen Pendukung) di wilayah teritorial Kodim 0506/Tgr Senin malam (20/10/2025).

Dalam Patroli menurunkan 17 personil gabungan yang terdiri dari personil TNI 7 personil dan Komduk 10 orang dengan menggunakan dua unit maung serta 7 unit sepeda motor.

Personil bergerak menggunakan sepeda motor, menyusuri titik-titik strategis mulai dari Kodim 0506/Tgr bersama Komduk, hingga ke minimarket, warung kopi, dan pusat keramaian lainnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak sekadar berkeliling, tim patroli juga menyempatkan diri untuk berdialog dengan warga. Suasana hangat tampak ketika personil TNI Kodim 0506/Tgr bersama tokoh masyarakat berbincang tentang kondisi lingkungan dan menyerap berbagai masukan dari masyarakat.

terpisah Dandim 0506/Tgr Kolonel Inf Ary Sutrisno menegaskan bahwa kegiatan tersebut bukan hanya soal pengamanan, melainkan juga membangun kedekatan antara TNI dengan masyarakat.

“Kami ingin memastikan masyarakat merasa aman, sekaligus menjalin silaturahmi dalam suasana kekeluargaan. Kehadiran Babinsa dan komponen masyarakat harus memberi rasa nyaman di tengah warga, ” ujarnya.

Patroli malam yang berlangsung hingga pukul 24.00 WITA itu berjalan tertib dan mendapat sambutan positif dari masyarakat. Warga menilai kegiatan ini menjadi wujud nyata sinergi antara TNI, Komduk, dalam menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif.

 

(Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gubernur Banten dan Walikota Tangerang Tinjau Banjir Diwilayah Kecamatan Periuk, Warga Diminta Waspada
Aban SH Tunjukkan Kepedulian Pemuda Pancasila Kabupaten Tangerang Terhadap Warga Terdampak Banjir
Raja Lubis: Jangan Salahkan Publik bila Ada Oknum yang Memelihara Mafia Obat di Tangsel
Temu Karya Karang Taruna Kecamatan Jayanti Tahun 2026 Digelar
Kades Talagasari Apresiasi Kinerja Kompol Johan Armando: “Cepat Ungkap Kasus, Wilayah Kami Jadi Kondusif
Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak
Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:05 WIB

Gubernur Banten dan Walikota Tangerang Tinjau Banjir Diwilayah Kecamatan Periuk, Warga Diminta Waspada

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:46 WIB

Aban SH Tunjukkan Kepedulian Pemuda Pancasila Kabupaten Tangerang Terhadap Warga Terdampak Banjir

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:57 WIB

Raja Lubis: Jangan Salahkan Publik bila Ada Oknum yang Memelihara Mafia Obat di Tangsel

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:50 WIB

Temu Karya Karang Taruna Kecamatan Jayanti Tahun 2026 Digelar

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:12 WIB

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak

Berita Terbaru