Bhabinkamtibmas Polsek Siantar Selatan Patroli Kegiatan Penjualan Sembako Murah

- Penulis

Kamis, 16 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GarudaXpose.com|Pematangsiantar – Polsek Siantar Selatan Polres Pematangsiantar melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Karo AIPDA Eko Silalahi melaksanakan Patroli dan monitoring kegiatan penjualan sembako murah di Jalan Gunung Sinabung Kelurahan Karo Kecamatan Siantar Selatan Kota Pematangsiantar, pada hari Rabu 15 Oktober 2025 pagi sekira pukul 09.30 Wib.

Kapolsek Siantar Selatan IPTU Priston Simbolon mengatakan kegiatan penjualan sembako murah tersebut digelar Koperasi Merah Putih Kelurahan Karo dan turut juga dimonitoring Lurah Karo dan Babinsa.

Sembako murah yang dijual berupa 1 karung beras dengan berat 4,5 Kg, 1 pcs minyak Kita 1 liter dan 12 butir telur ayam dengan harga Rp. 100.000 bagi warga umum dan harga Rp. 95.000 bagi anggota koperasi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain patroli dan monitoring, kehadiran Bhabinkamtibmas tersebut juga bertujuan untuk menjalin hubungan silaturahmi yang baik kepada masyarakat disekitar dan pengurus Koperasi Merah Putih Kelurahan Karo.

“Selama kegiatan Penjualan Sembako Murah tersebut berjalan lancar, situasi aman dan kondusif,” Pungkas IPTU Priston. ( Artim )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak
Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi
Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan
Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah
Suasana Haru! Dandim 0510/Tigaraksa Serahkan Kunci Bedah Rumah di Kp. Ranca Sadang
Danramil 11/Pasar Kemis Pimpin Evakuasi Korban Banjir di Gelam Jaya
Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:12 WIB

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:41 WIB

Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:06 WIB

Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:05 WIB

Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:28 WIB

Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah

Berita Terbaru