Tingkatkan Sinergitas, Pemerintah Kota Probolinggo Gelar Workshop Bersama Insan Media

- Penulis

Kamis, 18 Desember 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garudaxpose.com | Probolinggo – Guna meningkatkan sinergitas, Pemerintah Kota Probolinggo menggelar Workshop bersama Insan Media yang berlangsung di gedung Paseban Sena Jl.Suroyo Kota Probolinggo Jawa Timur pada Kamis 18/12/2025.

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Wali Kota Probolinggo dr. H. Aminuddin, Sp.OG (K)., MMKes., Pj Sekda Dr. Rey Suwigtyo, Ketua Pengadilan Negeri Mellina Nawang Wulan, S.H., M.H., Plt. Kepala Dinas Kominfo Dr. Lucia Aries Yulianti, S.STP., M.M., serta narasumber Dr. Aman Suryaman, A.P., M.M., Widyaiswara BPSDM Provinsi Jawa Timur.

Kegiatan diawali dengan laporan pelaksanaan oleh Plt. Kepala Dinas Kominfo Kota Probolinggo, dilanjutkan sambutan Wali Kota Probolinggo. Dalam sambutannya, Wali Kota menegaskan bahwa workshop dan dialog interaktif antara pemerintah dan insan media merupakan sebuah keharusan dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia, baik di lingkungan pemerintahan maupun media.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan yang sama,Wali Kota juga menekankan pentingnya keterbukaan informasi kepada masyarakat serta peran strategis media dalam memerangi hoaks ,demi mendukung kemajuan Kota Probolinggo.

Ia menambahkan, kegiatan ini bukan untuk membangun komunikasi, melainkan meningkatkan komunikasi yang sebelumnya telah terjalin dengan baik antara pemerintah dengan insan media.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan sinergi pemerintah dan media semakin kuat dalam menyajikan informasi yang akurat, berimbang, sehingga dapat bermanfaat bagi masyarakat Probolinggo khususnya

Ia sampaikan juga rasa terimakasih kepada semua insan media yang sudah membantu pemerintah kota Probolinggo untuk memberikan informasi kepada masyarakat tentunya dengan berita yang akurat,”Tutupnya
(Dar**)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kades Talagasari Apresiasi Kinerja Kompol Johan Armando: “Cepat Ungkap Kasus, Wilayah Kami Jadi Kondusif
Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak
Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi
Tanggap Bencana Banjir, Pemkot Tangerang Bangun Dapur Umum hingga Tingkat Kelurahan
Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces
Bahas KUHP dan KUHAP Terbaru Perkuat Koordinasi Dengan Kajari
35 ASN Brebes Pensiun, Bupati Ajak Tetap Produktif dan Dukung Pembangunan
Kereta Comuterline Supaspro Siap Beroperasi 1 Maret, Tarif Probolinggo – Surabaya Hanya 8.000

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 02:59 WIB

Kades Talagasari Apresiasi Kinerja Kompol Johan Armando: “Cepat Ungkap Kasus, Wilayah Kami Jadi Kondusif

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:12 WIB

Cuaca Ekstrem Picu Banjir, Pemkot Tangerang Berlakukan PJJ di Sekolah Terdampak

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:41 WIB

Petugas Gabungan Pemkot Tangerang Intensif Tangani Banjir Akibat Luapan Kali Sabi

Jumat, 23 Januari 2026 - 05:49 WIB

Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces

Jumat, 23 Januari 2026 - 04:29 WIB

Bahas KUHP dan KUHAP Terbaru Perkuat Koordinasi Dengan Kajari

Berita Terbaru