“Jangan Salahkan Banyak Orang!” Anak Rantau Muba Tuntut Introspeksi Pengusaha H.J. Pasca Aksi AMOL Soal Proyek.

- Penulis

Jumat, 7 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palembang, Garudaxpose.com  – Anak Rantau Musi Banyuasin (ARM) menggelar konferensi pers untuk menyikapi aksi demonstrasi yang dilakukan oleh Aliansi Mahasiswa Ormas dan Lembaga (AMOL) Sumatera Selatan di Polda Sumsel pada Kamis (6/11/2025) kemarin.

Konferensi pers yang berlangsung di Rumah Makan Kejora, Palembang, Jumat (7/11/2025), ini secara tegas membantah tudingan AMOL terkait dugaan monopoli pelelangan proyek di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) yang menyeret nama oknum Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa (UKPBJ) Muba.

Menduga Aksi Demo Ditunggangi Pihak Tertentu
Tokoh masyarakat asli Muba yang berdomisili di Palembang, Supriyadi, menyatakan sangat menyayangkan aksi AMOL. Ia menduga kuat bahwa gerakan tersebut telah ditunggangi oleh kepentingan yang tidak baik.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami sangat menyayangkan aksi AMOL yang menyinggung terjadinya monopoli pada pelelangan proyek di PUPR Musi Banyuasin. Isu yang kami dengar, gerakan ini ditunggangi oleh kontraktor yang kalah dalam pelelangan dan bahkan oleh seseorang yang menginginkan jabatan Kepala Dinas PUPR dan Kepala ULP,” ujar Supriyadi.

“Dan tindakan yang di sampaikan AMOL ,sudah mengadu domba beberapa pihak penegak hukum dan pemerintah muba” tegasnya.

Ramogers SH.: Tuduhan Berlebihan dan Provokatif

Senada dengan Supriyadi, Ramogers SH., seorang aktivis ’98 yang juga berasal dari Muba, menilai tuduhan yang dilayangkan AMOL bersifat berlebihan, tendensius, dan provokatif.

Ramogers secara spesifik meminta agar pengusaha berinisial H.J. untuk melakukan introspeksi.

“Jelas ini tuduhan mereka berlebihan, tendensius, dan bersifat provokatif. Kami meminta pengusaha yang berinisial H.J. untuk introspeksi, jangan sampai kegagalan mendapatkan proyek, lalu menyalahkan banyak orang dengan tuduhan tidak mendasar,” tegas Ramogers.

Ia menambahkan, tindakan seperti ini dikhawatirkan akan membuat kondisi Musi Banyuasin menjadi tidak kondusif.

Berkaitan dengan Press Confrence atau Tastemen dari ARM , Menyoal tentang Aksi Unras dilakukan oleh Organ AMOL Satu hari yang lalu, DPW MSK Indonesia Sumsel , Menilai ” Bahwa terlalu prematur untuk memecat kadis PUPR Kab. Muba yang baru bertugas dalam hitungan hari, yang tidak mengetahui kebijak an sebelumnya ” untuk diganti, ini tudingan yang Kurang Elok dan tidak etis”,ujar Mukri As.

Kegiatan ini turut dihadiri oleh berbagai LSM yang di motori dalam barisan ARM, yaitu:
LSM CACA (Reza Mao), LSM SOMASI (Haris), LSM KPK (M. Isa), JA98 (Ramogers), LSM MMKD (Jack), LSM GRANSI (Dr. Nurdin), LSM ORASI (Zainal Arifin), LSM LIBRA (Imron), LSM LAPSI (Veno), serta DPW MSK Indonesia Sumsel (Dr. Mukri AS).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sekretaris Disdik Provinsi Sumsel Hadiri Kegiatan, Berikut Beberapa Hal Disampaikan
Semarak HUT Imipas Rutan Kelas IIB Kraksaan Gelar Jalan Sehat
Mempererat Sinergitas Kemitraan Dalam Menjaga Kamtibmas di Wilayah Palembang, Ormas Laskar Merah Putih Kota Palembang Jalin Silaturahmi ke Polrestabes Palembang
PSI Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Brebes
Kontroversi SMPN-1 Bumiayu: Guru-Guru Diancam Mutasi, Demo Berujung Penyegelan Ruang Kepala Sekolah
Hari Bhakti Imigrasi dan Pemasyarakatan Rutan Kelas IIB Kraksaan Gelar Lomba Bagi WBP
Lumajang Perkuat Literasi Digital melalui Kolaborasi Pemerintah – Media
Seluruh Stakeholder Harus Berperan Serta, Berikut Pesan Disampaikan

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 12:37 WIB

Sekretaris Disdik Provinsi Sumsel Hadiri Kegiatan, Berikut Beberapa Hal Disampaikan

Sabtu, 15 November 2025 - 06:24 WIB

Semarak HUT Imipas Rutan Kelas IIB Kraksaan Gelar Jalan Sehat

Jumat, 14 November 2025 - 12:24 WIB

Mempererat Sinergitas Kemitraan Dalam Menjaga Kamtibmas di Wilayah Palembang, Ormas Laskar Merah Putih Kota Palembang Jalin Silaturahmi ke Polrestabes Palembang

Jumat, 14 November 2025 - 11:34 WIB

PSI Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Brebes

Jumat, 14 November 2025 - 09:14 WIB

Kontroversi SMPN-1 Bumiayu: Guru-Guru Diancam Mutasi, Demo Berujung Penyegelan Ruang Kepala Sekolah

Berita Terbaru

Daerah

Komitmen Bersama Cegah Perundungan di Sekolah

Minggu, 16 Nov 2025 - 23:15 WIB