Kakanwil Kamenag Provinsi Banten Resmikan MTsN 8 Tangerang 

- Penulis

Kamis, 15 Januari 2026

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garudaxpose.com, KabupatenTangerang – Untuk menambah kualitas pendidikan Madrasah, Kepala Kantor Kewilayahan (Kakanwil) Kementrian Agama (Kamenag) Provinsi Banten Dr. H. Amrullah di dampingi Bupati Tangerang Maesyal Rasyid meresmikan MTsN 8 Kabupaten Tangerang di Desa Tobat Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang, Kamis (15/01/2026).

MTs. Negeri 8 Kabupaten Tangerang yang sebelumnya menginduk dengan MTs. Negeri 2 Kabupaten Tangerang di Tigaraksa, kini sudah mempunyai gedung sendiri.

Kepala Kanwil Kemenag Banten, Dr. H. Amrullah., M.Si, menjelaskan, jumlah madrasah negeri di Kabupaten Tangerang terbanyak jika dibandingkan kota/ kabupaten lainnya di Banten.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya meyakini, MTs. Negeri 8 Tangerang yang berlokasi di Desa Tobat, Kecamatan Balaraja ini, akan berkembang dengan pesat. Terlebih Kepala MTs. Negeri 8 Tangerang ini, dipegang langsung H. Bay Mamun., M.Pd.” Ujarnya.

Kata H. Amrullah, memuji H. Bay Mamun ini sosok yang kaya akan pengalaman dan berdedikasi tinggi terhadap dunia pendidikan.

“MTs. Negeri 8 Kabupaten Tangerang Tangerang perkembangannya akan cepat. Selamat atas peresmian ini,” tegas H. Amrullah, yang didapingi Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Tangerang H. Akhmad Jubaedi, S.Ag., M.Pd

Sementara, Bupati Tangerang Maesyal Rasyid mengatakan, Madrasah diharapkan lebih memiliki kualitas. Pendidikan di madrasah memiliki kelebihan mencetak anak di bidang agama, akhlak mulia serta imam dan takwa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Meriah!, HUT ke-57, SMK Negeri 1 Lumajang menggelar SPECTRA SMEKENSA
Terima MBG Perdana KB Melati Sukapura Apresiasi Program Makan Siang Gratis
Menggapai Ridho Ilahi: Felysha Descha Adelina Menorehkan Prestasi sebagai Hafizah Muda”
Meningkatkan Iman dan Taqwa di SMPN 4 Brebes: Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tasyakuran Revitalisasi Sekolah
Hukum yang Hidup: Dari Kepastian Formal Menuju Keadilan Substansial dalam Teori Hukum Progresif
Meriah.!, HUT ke-57 SMKN 1 Lumajang menggelar Smekensa Fashion Carnival (SFC)
Warga Patia Soroti Program MBG, Presiden Prabowo Diminta Kirim Tim Lapangan
Babinsa Koramil 0820/12 Kraksaan Berikan Materi PBB kepada 600 Siswa SMK Negeri 2 Kraksaan

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:46 WIB

Meriah!, HUT ke-57, SMK Negeri 1 Lumajang menggelar SPECTRA SMEKENSA

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:30 WIB

Terima MBG Perdana KB Melati Sukapura Apresiasi Program Makan Siang Gratis

Kamis, 22 Januari 2026 - 01:35 WIB

Menggapai Ridho Ilahi: Felysha Descha Adelina Menorehkan Prestasi sebagai Hafizah Muda”

Senin, 19 Januari 2026 - 06:36 WIB

Meningkatkan Iman dan Taqwa di SMPN 4 Brebes: Peringatan Isra’ Mi’raj dan Tasyakuran Revitalisasi Sekolah

Sabtu, 17 Januari 2026 - 02:19 WIB

Hukum yang Hidup: Dari Kepastian Formal Menuju Keadilan Substansial dalam Teori Hukum Progresif

Berita Terbaru