Aiptu Endang Bersama Sertu Supriyadi Laporkan Situasi Banjir di Desa Cikande

- Penulis

Jumat, 23 Januari 2026

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garudaxpose.com | Kabupaten Tangerang – Bhabinkamtibmas Desa Cikande, Aiptu Endang, bersama Babinsa Sertu Supriyadi melaporkan situasi terkini banjir akibat luapan Sungai Cisadane yang merendam permukiman warga, Jumat (23/01/2026).

 

Banjir melanda Kampung Parung Ceuri dan Kampung Lebak Gedong, Desa Cikande, Kecamatan Jayanti. Ketinggian air dilaporkan mencapai sekitar 50 sentimeter, menggenangi rumah warga dan akses lingkungan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Warga terdampak saat ini tengah dievakuasi oleh tim PMI ke lokasi yang lebih aman. Bhabinkamtibmas dan Babinsa setempat juga terus memberikan edukasi serta imbauan kepada masyarakat agar segera mengungsi ke tempat yang lebih tinggi.

 

Hal tersebut dilakukan mengingat debit air Sungai Cidurian masih tinggi, arus cukup deras, dan curah hujan masih berlangsung, sehingga berpotensi menyebabkan ketinggian air terus meningkat.

 

(Spi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel garudaxpose.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas
Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah
Suasana Haru! Dandim 0510/Tigaraksa Serahkan Kunci Bedah Rumah di Kp. Ranca Sadang
Danramil 11/Pasar Kemis Pimpin Evakuasi Korban Banjir di Gelam Jaya
Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces
Masjid Makmur, Lingkungan Sejahtera: Polres Brebes Wujudkan Spirit Isra Mi’raj dengan Seni dan Ibadah”
Kenal Pamit Kapolsek Pasar Kemis, dari AKP Syamsul Bahri Kepada AKP Humaedi
Kapolres Lumajang Pimpin Sertijab Wakapolres dan Ps Kapolsek Rowokangkung

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:06 WIB

Polres Lumajang Intensifkan Pengamanan Sholat Jum’at dan Patroli Toko Emas

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:28 WIB

Penanganan Darurat Sampah, Babinsa Koramil 02/Curug Angkut Sampah

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:17 WIB

Suasana Haru! Dandim 0510/Tigaraksa Serahkan Kunci Bedah Rumah di Kp. Ranca Sadang

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:13 WIB

Danramil 11/Pasar Kemis Pimpin Evakuasi Korban Banjir di Gelam Jaya

Jumat, 23 Januari 2026 - 05:49 WIB

Babinsa Koramil 0820-03/Leces Laksanakan Komsos dan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Leces

Berita Terbaru